Jumat, 03 Mei 2013

Tips Memulai bisnis wedding organizer


Saat ini usaha Tentang Wedding Organizer semakin menjanjikan. Banyak usaha wedding organizer baru, Tetapi ada yang berkembang dan ada juga yang “gulung tikar”. Kenapa ada yang kurang berhasil dalam bisnis ini? Modal yang belum memadai, kurang market bisa jadi salah satu penyebabnya.

Tips Memulai bisnis wedding organizer
creating pro-studio


bagi yang baru dalam usaha ini ada beberapa tips supaya usaha WO ini berhasil dan mampu bersaing dengan yang lain.

Bisnis wedding organizer membutuhkan proses yang cukup lama agar bisa memahami dunia ini, namun anda bisa perlahan untuk mempelajarinya sembari berbisnis.

Untuk mempromosikannya, bisa di mulai dari saudara, teman atau kerabat Anda. Dengan cara ini Anda bisa memberikan harga khusus atau diskon. Cara ini cukup efektif , apabila sukses dalam memberkan pelayanan pada saat acara wedding/prewedding.

Biasanya aka ada timbal balik keren jika mereka puas terhadap hasil kerja Anda. walaupun Nantinya kuran bagus service Anda pas acara wedding/prewedding, teman atau sahabat tidak akan terlalu marah, karena Anda baru memulai usaha. Disinilah anda bisa belajar memperbaiki kesalahan, sehingga tidak terulang lagi pada saat mendapatkan customer berikutnya.

Dengan pengalaman ini akan membuat Anda semakin paham mengenai seluk beluk dunia wedding organizer (WO), dan diharapkan setelah 6 bulan sampai 1 tahun anda bisa memulai promosi lewat media internet, brosur atau ikut pameran pernikahan. Dan dengan sendirinya pelanggan akan berdatangan untuk menggunakan jasa wedding organizer Anda.

kesimpulannya, untuk memulai usaha ini harus mempersiapkan diri sehingga nantinya Anda bisa sukses dengan bisnis wedding organizer ini.(wk)
untuk melihat penjelasan selengkapnya
>> simak harga dan paket acara wedding organizer di jakarta
>> Jasa desain grafis online

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Artikel Populer

 

Design By: SkinCorner
Dari Dagangku.com, Jasa Video Shooting jakarta